Tuesday, November 17, 2009

Abadi

Kuterima semua janji setiamu
Untuk selalu menemnai
Dan berharap berharap kau tak meninggalkanku lagi

Kupercaya bahwa semua janjimu
yang slalu akan kau tepati
dan berharap kau tak sakitiku lagi

Andai saja bintang bintangku masih di sana
Dan berpijar menemani malamku
Andai saja canda tawamu masih disana
Kuberharap bahwa cinta kita
Abadi.......

0 comments:

Post a Comment